Website Resmi Desa Pragak
Kecamatan Parang, Kabupaten Magetan
DESA PRAGAK RT 006 RW 002 KECAMATAN PARANG KABUPATEN MAGETAN

pragakku@gmail.com
-
Kode Pos: 63371

MUSYAWARAH DESA LPPD DAN LKPPD

Selasa kemarin, 02 maret 2021 Pemerintah Desa Pragak mengadakan musyawarah desa mengenai laporan realisasi LPPD dan LKPPD.Acara tersebut dihadiri oleh Forcompinca, anggota BPD, Kepala Desa dan perangkatnya serta undangan RT dan Rw.